Komline Berbagi .
ANAKKU SAYANG
wahai anak anakku..
ketahuilah nak jika kehidupan ini amatlah susah..
Pandai pandailah kalian dalam menuntut ilmu..
agar semua yang kalian inginkan dan harapkan bisa terwujud..
ibu hanya bisa mendoakan kalian selalu dan memberikan kalian kasih sayang yang tiada tara..
dan tak lupa pula memberikan kalian bekal agama yang cukup agar kelak kalian menjadi pribadi yang soleh dan sholeha..
Karna hanya itulah yang bisa ibu berikan pada kalian anak anakku..
ibu tak punya harta yang berlimpah untuk di berikan pada kalian..
ibu hanya punya sebait doa untuk kesuksesan kalian kelak..dan ibu juga akan berusaha menjaga kalian dengan segenap jiwa raga karna hanya kalianlah semangat hidupku…
penulis : Wasiati
Baca Juga :CERPEN: SEPERTI PACAR HAYALAN